About Me

Nyayian Pucuk Pinus Pantai Burung Mandi

Nyayian Pucuk Pinus Pantai Burung Mandi - Hallo sahabat Chord Gitar Indonesia, Pada sharing Kunci gitar kali ini yang berjudul Nyayian Pucuk Pinus Pantai Burung Mandi, saya telah menyediakan lirik lagu lengkap dengan kord gitarnya dari awal lagi sampai akhir lagu. mudah-mudahan isi postingan kunci gitar yang saya tulis ini dapat anda pahami. okelah, ini dia chord gitarnya.

Penyanyi : Nyayian Pucuk Pinus Pantai Burung Mandi
Judul lagu : Nyayian Pucuk Pinus Pantai Burung Mandi

lihat juga


Nyayian Pucuk Pinus Pantai Burung Mandi

[Pantai Burung Mandi]

Nama Burung Mandi ini sebenarnya merupakan sebuah gunung (lebih menyerupai bukit) yang posisinya berada pada timur laut belitung. Dan nama pantai burung mandi yang berpasir putih dan dipagari pohon pinus laut sepanjang pantainya ini karena lokasinya masih berdakatan dengan gunung burung mandi tersebut. Sekedar tambahan info, pantai burung mandi ini merupakan salah satu pantai yang memiliki pemandangan berbeda dengan pantai yang ada di belitung, Pantai tanjung tinggi atau yang biasa disebut laskar pelangi misalnya. Karena seperti kita ketahui pantai di belitung itu rata rata dihiasi pemandangan dengan background batu granit. Sedang pada pantai burung mandi ini yang melatarbelakangi adalah pemandangan gunung burung mandi yang sudah sangat terkenal itu. Untuk lebih dekatnya mari kita ikuti penelusuran situs tips wisata murah berikut

Mungkin anda ingat sebuah lirik lagu dari ebiet GAD yang bercerita tentang pucuk pucuk pinus. Di sepanjang pantai burung mandi ini kalau mata kita memandang lepas pasti akan berhenti pada ratusan pohon pinus laut yang pucuknya melambai lambai di sapa angin laut yang genit seperti nyanyian ebiet itu, yang kadang pemandangan ini menghanyutkan hati para wisatawan untuk ikut bernyanyi tralala trilili bersama keluarga ataupun sanak famili yang kita ajak berkunjung di pantai burung mandi ini. Tapi mata anda jangan mencari burung yang sedang mandi. karena nama burung mandi ini hanya sebuah panggilan seperti yang sudah saya ceritakan pada pembuka posting ini.

Kalau anda menuju agak ketimur akan menemui obyek beda yang masyarakat setempat menyebut degan nama Bukit Batu. Kontur pantai ini agak berbukit dan didomonasi pasir putih bersih yang membatasi air biru khas air laut dipantai burung mandi ini. Dan di tempat inilah anda bisa menjumpai berbagi fasilitas seperti rumah makan atau restoran yang bisa anda jumpai berikut toilet dan prasarana penunjang lainnya.. Di area tersebut ,juga sudah berdiri beberapa penginapan seperti bungalow yang berada persis dibibir pantai.

Lokasi Pantai Burung Mandi hanya berjarak kurang lebih 18km dari kota manggar. Atau kalau anda dari bandara kira-kira 70km, bisa ditempuh dalam satu jam dengan mengunakan kendaraan bermotor. Nah kalau anda mau mencari penginapan dan rumah makan dikota manggar ini juga lumayan fasilitas yang bisa kita pilih. Kalau anda tertarik untuk berkunjung ke belitung dan belum ada gambaran. Untuk lebih nyamannya, anda bisa mencoba mengunjungi belitung indah tour. Disana banyak disajikan info menarik plus paket murah yang bisa anda nikmati. Salam wisata keluarga Indonesia



Demikianlah Artikel Nyayian Pucuk Pinus Pantai Burung Mandi

Sekian Kunci gitar Nyayian Pucuk Pinus Pantai Burung Mandi, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan Chord gitar lagu kali ini.

Anda sedang membaca artikel Nyayian Pucuk Pinus Pantai Burung Mandi dan artikel ini url permalinknya adalah https://informasikotapati.blogspot.com/2012/04/nyayian-pucuk-pinus-pantai-burung-mandi.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.

0 Response to "Nyayian Pucuk Pinus Pantai Burung Mandi"

Post a Comment